Jumat, 29 Oktober 2010

Tugas Manajemen Keuangan

Soal :
Haikal kredit sepeda motor di FIF, harga awal dari sepeda motor tersebut Rp.10.000.000,- (Po) dengan bunga 5% pertahun (i).
Jika n 10 tahun, Berapa : a. FV ?
b. R pertahun ?
Jawaban :
Po = 10.000.000
i = 5% = 0,05
n = 10 tahun

a. FVn = Po [ 1 + (i) (n) ]
= 10.000.000 [ 1 + (0,05) (10) ]
= 10.000.000 (1,5)
= 15.000.000
b. FV = R ( 1 + i ) n - 1
i

15.000.000 = R (1 + 0,05)10 – 1
0,05

15.000.000 = R (1,05)10 – 1
0,05

15.000.000 = R 1,63 – 1
0,05

15.000.000 = R 12,6
R 12,6 = 15.000.000

R = 15.000.000
12,6

= 1190476,19

Tidak ada komentar:

Posting Komentar